Minggu, Desember 19, 2010

Mengapus widget atau yang sering disebut juga sebagai gadget, bagi blogger yang sudah cukup lama terjun di dunia blogging dan suka othak-athik template memang bukan sebuah persoalan, namun bagi beberapa blogger yang baru dalam tahap pengenalan memang kadang terasa begitu sulit. Persoalan atau kesulitan ini biasanya muncul akibat rasa kekuatiran akan terjadinya sebuah kesalahan yang mungkin menyebabkan rusaknya desain blog ketika langkah penghapusan widget atau gadget coba dilakukan. Sesuatu hal yang teramat lumrah dan banyak dialami banyak sobat blogger yang lain. Kurangnya pemahaman tentang desain blog atau template memang jadi masalah bersama karena hampir semua blogger rata-rata tidak mempunyai latar belakang pemahaman desain blog atau kode HTML. Biasanya kemampuan untuk melakukan modifikasi melalui penambahan atau pengurangan kode html adalah hasil belajar secara otodidak ataupun melalui tutorial yang banyak terpostingkan dalam blog-blog yang fokus postingnya tentang kode HTML, javascript dan kode CSS disertai bentuk panduan serta tips dan trik.

Seperti yang telah tersampaikan di atas, penghapuysan widget atau gadget memang dapat dilakukan dengan 2 cara:
  • Melalui Page Elements (Elemen Laman) --> Add a Gadget (Tambah Gadget).
    Menghapus widget melalui Elemen Laman merupakan cara termudah yang biasa dilakukan oleh blogger pada umumnya.
  • Melalui halaman Edit HTML. Beberapa blogger yang sudah cukup memahami tentang desain blog dan kode HTML acap kali melakukan penghapusan widget bukan melalui Elemen Laman namun justru dengan menghapus langsung widget dimaksud melui kode HTML-nya yang terdapat di halaman EDIT HTML. Penghapusan widget melalui halaman ini sebenarnya juga mempunyai kelebihan jika dibandingkan dengan cara pertama karena beberapa widget tertentu terutama yang berkaitan dengan FEED menjadi lebih mudah cara menghapusnya. Jika anda pernah menggunakan template hasil download (bukan bawaan blogger) maka suatu ketika pasti akan menjumpai sebuah widget bawaan template hasil download tadi yang berupa widget FEED. Jika anda ingin menghapus widget FEED ini melalui Page Elemen maka jalan yang mesti ditempuh jadi lebih njelimet dan berliku, namun ketika anda menghapusnya melalui halaman Edit HTML maka widget FEED akan terhapus dengan waktu super singkat tanpa prosedur berbelit.

Menghapus widget (gadget) melalui Elemen Laman (Page Elemen).


  • Login ke Blogger.
  • Setelah login anda akan menjumpai halaman Dasboard (Dasbor). Silahkan klik link Design (Rancangan).
  • Halaman selanjutnya yang terlihat adalah Page Elements (Elemen Laman). Lihat dan cermati widget yang akan di hapus. Jika anda telah memberikan nama pada setiap widget yang terpasang maka dengan cepat akan langsung terlihat nama widgetnya.
  • KLIK EDIT yang terletak disamping kanan nama widget.
  • KLIK HAPUS (DELETE) dan lanjutkan dengan klik SAVE (Simpan) yang terletak di ujung kanan atas halaman.
  • Buka blog untuk cek hasil proses penghapusan widget (Gadget).

Menghapus widget (gadget) melalui halaman EDIT HTML.


Cara ke-2 ini memang lebih rumit bagi yang belum memahami desain blog dan kode HTML, namun kadang-kadang cara berbeda ini harus dilakukan juga agar kita lebih cepat memahami tentang kode-kode yang digunakan di template. Belajar dari hal-hal yang terlihat sederhana seperti yang akan kita lakukan ini pasti akan membuat anda secara tak langsung menjadi lebih mengenal desain dasar blog (template), terlebih dengan cara ke-2 ini widget seperti feed daapat dihapus dengan mudah dan cepat. Untuk memulainya, silahkan lakukan:
  • Login ke blogger seperti di atas, akan tetapi setelah klik DESIGN (Rancangan) langkah lanjutannya adalah klik link EDIT HTML.
  • Setelah masuk di halaman EDIT HTML jangan lupoa back-up template terlebih dahulu dengan klik Download Template Lengkap (Download Full Templates).
  • Simpan file templatenya di folder PC.
  • Cari dan temukan kode yang terlihat seperti di bawah ini. Kode yang nantinya terlihat akan sesuai dengan widget yang tersimpan di blog, demikian juga nama widgetnya. Sebagai contoh yang akan kita cari dan hapus adalah widget label (dengan nama widget misalnya Kategori). Gunakan Ctrl+F untuk mencari teks Kategori. Hasilnya seperti ini:
  • <b:section class='sidebar' id='newsidebar' preferred='yes'>
    <b:widget id='Feed1' locked='false' title='Recent Posts' type='Feed'/>
    <b:widget id='Label1' locked='false' title='Kategori' type='Label'/>
    <b:widget id='BlogArchive2' locked='false' title='Arsip Blog' type='BlogArchive'/>
    </b:section>
  • Silahkan hapus kode HTML berwarna oranye (dengan tulisan Kategori sesuai yang kita cari dan ingin hapus), hingga hanya tersisa kode seperti di bawah ini:
  • <b:section class='sidebar' id='newsidebar' preferred='yes'>
    <b:widget id='Feed1' locked='false' title='Recent Posts' type='Feed'/>
    <b:widget id='BlogArchive2' locked='false' title='Arsip Blog' type='BlogArchive'/>
    </b:section>
  • KLIK SAVE Templates (Simpan Template).
  • Buka hasilnya dengan cek di halaman blog dan/atau Page Elements (Elemen Laman).
  • Jika anda kesulitan untuk menghapus feed seperti yang tersampaikan di bagian atas, lakukan saja dengan cara seperti ini. Ditanggung mudah, cepat dan amat praktis alias tidak terlalu bertele-tele.


Tutorial Menarik Lain


Anda bisa mengikuti tutorial blogger yang super lengkap dan berisi ratusan tutorial dengan bahasa yang gampang dipahami lengkap dengan berbagai desain cantik CSS3 dengan membuka link di bawah ini:

Related Posts

49 komentar:

  1. thank bgt ya....
    artikelnya sangat membantu....
    akhirnya gw bisa ngapus widget yang gak bisa gw hapus....

    skali lg, thanks ya...

    BalasHapus
  2. nice blog..,,h h ..visit me please..h h
    http://gustierwin.blogspot.com/
    folow jg y

    BalasHapus
  3. trims ya ...banyak membantu kami yang baru belajar buat blog

    BalasHapus
  4. cara hapus tab menu bawaan template itu gimana ya? *butuh pencerahan. Makasih

    BalasHapus
  5. kalo misalnya kita download template, terus ada gadget (kosong) tapi pengin gak diisi dan diilangin. Gimana caranya ya? *mohon bantuannya. thanks..

    BalasHapus
  6. makasih info nya...............

    BalasHapus
  7. ya gini dong kalau buat artikel yang lengkap jadi senang bolak balik ke blog ini jadinya.

    BalasHapus
  8. Kakaks kalau ngehapus yg gni

    yg type=feed akungehapus itu sering galat terus ada solusi kah ??

    BalasHapus
  9. makasi banyak infonya teman, salam kenal....

    BalasHapus
  10. luar biasa,mau tanya "apakah benar blogger bisa menghasilkan jutaan rupiah?.tanty punya blog yang begitu cantik, udah menghasilkan berapa juta per bulan

    BalasHapus
  11. MAAF mba,SY SANGAT MEMBUTUHKAN BANTUANNYA, KEMARIN SAYA SEMPAT MENERAPKAN EFEK SALJU PADA BLOG SAYA, WAKTU ITU SY BUAT MELALUI JALAN EDIT HTML (bukan pakai widged), TAPI HASIL SALJUNYA TIDAK BAGUS (saya lupa waktu itu ikutin tutorial dari blog siapa),...

    GIMANA CARANYA MENGHAPUS KODE HTMLNYA,?.... SY UDAH COBA. TAPI TIDAK BISA JUGA.....
    untuk lebih jelasnya toong lihat di blog sy....http://sikkahoder.blogspot.com/

    BalasHapus
  12. gan, ane coba kok galat truz ya...? untuk tipe feed gan... thanks.

    BalasHapus
  13. Terima kasih gan ini sangat membantu dan berhasil ... ?

    Temen - temen mampir di Blog ku ya ne alamatnya :
    http://pemikirku.blogspot.com/

    BalasHapus
  14. thx infonya yaa

    http://klik-lowonganpekerjaan.blogspot.com/

    BalasHapus
  15. http://anotherweshareit.blogspot.com

    BalasHapus
  16. thanks ya, informasi yang sangat membantu

    BalasHapus
  17. terima kasih di atas post...www.blog-lagkaufm.tk

    BalasHapus
  18. Thank u So much Bro ... saya coba tuh caranya, beneran berhasil.

    BalasHapus
  19. itu nemu design nya dimana? boleh saya dikasih screenshotnya?

    BalasHapus
  20. thanks ya,saya sudah dan berhasil. sukses slalu 4 U

    BalasHapus
  21. Keren sobat artikelnya, ditunggu artikel yang bermanfaat lainnya
    Izin nyimak saja sob
    http://goo.gl/qH3WNi

    BalasHapus
  22. keren tipsnya

    bisa dikunjungi juga blog saya yang masih kecil ini http://myinformationforyouall.blogspot.co.id/

    BalasHapus
  23. Ty infonya gan
    http://sukakoa.blogspot.com

    BalasHapus
  24. post nya membantu banget,kebetulan lg bingung soal ini..(maklum ott_dak newbe).
    http://espelima.blogspot.com
    trima kasih.

    BalasHapus
  25. post nya membantu banget,kebetulan lg bingung soal ini..(maklum ott_dak newbe).saya tunggu koreksinya di;
    http://espelima.blogspot.com
    trima kasih.

    BalasHapus
  26. post nya membantu banget,kebetulan lg bingung soal ini..(maklum ott_dak newbe).saya tunggu koreksinya di;
    http://espelima.blogspot.com
    trima kasih.

    BalasHapus
  27. makasih infonya, saya jadi bisa menghapus widget di blog saya http://caraadsense.com

    BalasHapus
  28. terimakasih infonnya sangat bermanfaat
    http://gahachannel.blogspot.co.id/

    BalasHapus
  29. Komentar ini telah dihapus oleh pengarang.

    BalasHapus
  30. Maaf bukan bermaksud nyepam, tapi saya lupa naruh link disini biar afdol nih tinggal klik doang -> blog teknik cara

    BalasHapus
  31. makasih yah atas tips,tadi nya blog saya berantakan tapi sekarang lebih baik,kalau gak keberatan tolong mampir dong ke blog saya rizalaziz85.blogspot.com supaya dapat pencerahan.thnx

    BalasHapus
  32. Share :

    http://rohissmpsatap2kalianda.blogspot.co.id/

    BalasHapus
  33. gimana cara mengatasi blog yang ketika dibuka selalu tertuju ke laman? mksh atas jawabannya

    BalasHapus
  34. makasih infox sangat membantu..

    silahkan kunujungi http://azzampulsa2017.blogspot.com/

    BalasHapus
  35. https://jasajahitponorogo.blogspot.com

    BalasHapus
  36. sangat bermanfaat sekali artikelnya, mbak tanti

    BalasHapus
  37. mbak tanti ada template free gak?yang seperti yang sedang tampil ini

    BalasHapus

Promote Your Blog
 
Tantytm | Edited by | Tanty Template Modification